Aneka Resep Tumis Kerang Seafood yang Enak dan Mantap
Resep Membuat Kerang Tahu Masak Saus Tiram yang Sedap
Bahan-Bahan:
- 500 gram kerang tahu
- 2 sendok makan saus tiram
- 1/2 buah bawang bombay, diiris panjang
- 3 siung bawang putih, dicincang halus
- 1 cm jahe dicincang halus
- 1/4 sendok teh merica bubuk
- 1 sendok teh kecap ikan
- 2 batang daun bawang kecil, dipotong-potong
- 1/2 sendok teh garam
- 1 sendok teh kecap inggris
- 400 ml air
- 3 sendok makan minyak untuk menumis
- 1 sendok makan maizena dilarutkan dalam 2 sendok makan air
Persiapan Membuat Kerang Tahu Masak Saus Tiram yang Sedap:
- Cara pertama yang akan dapat anda lakukan untuk membuat hidangan kali ini adalah dengan terlebih dahulu membersihkan kerang tahu yang akan kita masak pada sajian kali ini. Cara ini akan penting sekali untuk dilakukan guna memudahkan anda menyajikan hidangan yang higienis pada sajian kali ini.
- Untuk membersihkan kerang tahu kali ini anda akan dapat melakukannya dengan terlebih dahulu memasukkan kerang kedalam sebuah wadah.
- Lalu bawa sajian ini ke tempat cucian untuk kemudian anda akan dapat membersihkannya secara merata. Jangan lupa untuk mengaduk-aduk bagian permukaan kerang secara merata. Cara ini memudahkan anda untuk dapat menghilangkan kotoran yang ada pada kerang.
- Kemudian setelah itu, tiriskan airnya secara merata dan sisihkan kembali dalam sebuah wadah sebelum anda mencampurkan hidangan ini bersama dengan bahan-bahan lainnya pada resep.
- Bila sudah selesai maka silahkan siapkan sebuah panci dan masukkan airnya kedalamnya. Lalu masukkan pula kerang yang sudah anda bersihkan kedalamnya.
- Masak sampai sajian ini menjadi lebih matang dan mendidih secara merata. Anda akan dapat mengangkat sajian ini ketika mendapati kerang sudah mulai terbuka.
- Angkat sajian ini dalam sebuah wadah dan tiriskan sementara sebelum nantinya hidangan ini akan dicampurkan bersama dengan bumbu dan bahan tumisan yang akan kita campurkan dengan sama-sama.
Cara Membuat Kerang Tahu Masak Saus Tiram yang Sedap:
- Untuk membuat hidangan kali ini anda akan senantiasa dapat membuat sajian ini dengan mudah dan sederhana. Anda hanya perlu menyiapkan sebuah wajan diatas kompor. Lalu gunakan api yang sedang secara merata.
- Kemudian setelah itu, tuangkan minyak goreng kedalamnya dan tunggu sampai minyak menjadi lebih panas secara merata.
- Bila minyak sudah panas maka selanjutnya masukkan bahan seperti bawang putih bersama dengan bawang bombay dan juga jahe.
- Aduk-aduk juga semua bahan diatas secara merata sampai layu dan tercium bau harum yang enak dan sedap.
- Kemudian setelah itu, anda akan dapat memasukkan kerang tahu yang sudah anda rebus sebelumnya. Aduk-aduk kerang agar tercampur bersama dengan bumbu yang kita masak sebelumnya.
- Setelah itu, masukkan saus tiram kedalamnya bersama dengan bumbu lainnya seperti kecap inggris, kecap ikan dan juga merica bubuk. Aduk-aduk semua bahan secara merata hingga tercampur dan enak.
- Kemudian setelah itu, masukkan air kedalamnya dan masak sampai bumbu meresap kedalam kerang dan membuat daging didalam kerang memiliki rasa yang pas dan lezat.
- Terakhir, silahkan kentalkan kuah bumbu dengan menggunakan larutan mazeina. Aduk-aduk semua sajian ini secara merata hingga mengental lalu masak kembali sampai matang dan meletup-letup. Nah, menjelang diangkat anda akan dapat menaburkan daun bawang kedalamnya.
Bila sudah matang maka silahkan angkat sajian ini untuk kemudian hidangkan dalam sebuah wadah dan anda akan dapat menikmati sajian ini selagi masih hangat dan enak.
Resep Membuat Oseng Kerang Tahu Bumbu Kuning yang Enak
Bahan-Bahan:
- 500 gram kerang tahu
- 2 lembar daun salam
- 1 sendok teh garam
- 2 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya
- 1 batang serai, diambil putihnya, dimemarkan
- 1 250 ml santan dari 1/4 butir kelapa
- 1/2 sendok teh gula pasir
- 1/4 sendok teh merica bubuk
- 2 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu yang Dihaluskan:
- 3 cm kunyit, dibakar
- 3 buah cabai merah keriting
- 3 siung bawang putih
- 8 butir bawang merah
- 2 sendok teh ketumbar
- 4 butir kemiri
Persiapan Membuat Oseng Kerang Tahu Bumbu Kuning yang Enak:
- Untuk membuat hidangan kali ini anda akan senantiasa melakukannya dengan mudah dan sederhana. Cukup kita akan bersihkan kerang tahu yang sudah anda beli. Cara ini penting guna mengetahui cara membersihkan kerang bagi anda yang membeli kerang di pasar atau mungkin di supermarket. Meski kerang terlihat bersih namun bukan berarti hal ini membuat anda bebas untuk tidak mencucinya lagi.
- Untuk itu, silahkan masukkan kerang kedalam sebuah wadah atau baskom. Lalu bawa kerang ke tempat cucian untuk selanjutnya kita akan bersihkan sajian ini secara merata.
- Untuk membersihkan sajian ini caranya sangat mudah dan sederhana. Yakni anda hanya perlu untuk mengucurkan air dan mengaduk-aduk dengan merata kerang yang sudah anda siapkan sebelumnya.
- Bila sudah bersih secara merata maka silahkan angkat kerang dan masukkan kembali kedalam wadah sebelum anda mencampurkan hidangan ini bersama dengan bahan lainnya.
- Setelah itu, maka tiriskan air cuciannya secara merata dan taburi dengan menggunakan garam. Lalu kucuri dengan menggunakan air jeruk nipis. Cara ini dilakukan untuk menghilangkan bau amis yang ada pada kerang.
- Setelah diberikan bahan diatas maka diamkan bahan ini selama kurang lebih 10 menit agar bumbu meresap kedalam kerang secara merata.
- Baru setelah itu, silahkan siapkan sebuah panci dan berikan air kedalamnya. Untuk kemudian rebus kerang kedalamnya sampai matang dan terbuka dengan merata bagian cangkangnya.
- Nah, seusai itu maka silahkan buka salah satu bagian cangkang kerang. Lalu sisihkan dalam sebuah wadah sebelum anda mencampurkan hidangan ini dengan bahan-bahan lainnya.
Cara Membuat Oseng Kerang Tahu Bumbu Kuning yang Enak:
- Untuk membuat hidangan ini caranya cukup mudah dan sederhana. Anda hanya perlu untuk memanaskan sebuah wajan diatas kompor. Lalu gunakan api yang sedang, tunggu dan biarkan wajan menjadi panas secara merata.
- Kemudian setelah itu, maka silahkan masukkan minyak goreng kedalamnya dan tunggu juga sampai minyak menjadi lebih panas secara merata.
- Lalu setelah itu, tuangkan bumbu halus kedalamnya dan tambahkan pula daun salam bersama dengan serai dan daun jeruk. Aduk-aduk semua sajian ini secara merata sampai tercampur,
- Kemudian setelah itu, masukkan kerang tahu kedalamnya yang sudah anda rebus sebelumnya secara merata. Lalu aduk-aduk sajian ini hingga tercampur dengan bumbu tumisan yang anda masukkan sebelumnya.
- Setelah itu, bumbui kembali sajian ini dengan menggunakan garam, gula pasir dan juga merica bubuk. Aduk-aduk secara merata agar bumbu tercampur dan merata bersama dengan bahan-bahan lainnya.
- Kemudian masukkan santan kedalamnya dan aduk-aduk secara merata sampai santan mendidih dan tercampur kedalam bahan ini secara merata.
Nah, setelah santan mendidih dan bumbu dirasa sudah pas maka anda akan senantiasa dapat mengangkatnya dan manyajikan hidangan ini dalam sebuah wadah. Bila sudah selesai maka anda akan siap menikmati sajian ini bersama dengan sepiring nasi hangat yang enak.
Resep Membuat Pindang Kerang Tahu yang Sedap dan Segar
Bahan-Bahan:
- 1.000 gram kerang tahu
- 2 sendok makan air jeruk nipis
- Secukupnya garam
- 1 sendok makan kecap manis
- 1/2 sdt garam
- 1 sdt dan gula pasir
- 1 batang daun bawang
Bumbu yang Ditumbuk Kasar:
- 5 buah cabai rawit merah
- 1 batang serai
- 1 ruas jahe
- 2 lembar daun jeruk
Persiapan Membuat Pindang Kerang Tahu yang Sedap dan Segar:
- Untuk membuat hidangan yang satu ini anda akan senantiasa dapat melakukannya dengan cukup mudah, yakni hanya dengan membersihkan dan merebus kerang sebelum bahan ini dicampurkan bersama dengan bahan-bahan lainnya. Cara ini adalah langkah penting untuk memudahkan anda dalam menyajikan hidangan yang enak dan sedap untuk menu makanan keluarga.
- Untuk itu, silahkan masukkan kerang tahu kedalam sebuah wadah atau sebuah baskom. Lalu bawa kerang ke tempat cucian untuk selanjutnya kita akan membersihkan kotoran yang ada pada kerang dengan seksama.
- Agar dapat membersihkan bagian ini dengan merata maka silahkan rendam kerang dengan menggunakan air yang bersih. Lalu kemudian aduk-aduk semua sajian ini secara merata memenuhi bagian kerang.
- Kemudian setelah itu, ambil sikat gigi dan gosok bagian permukaan cangkang kerang dengan merata. Cara ini akan ampuh untuk membersihkan kerang secara merata.
- Selanjutnya adalah dengan mengangkat dan meniriskan air cucian pada baskom berisikan kerang. Buang airnya dan sisihkan kerang secara merata sebelum anda mencampurkan hidangan ini bersama dengan bahan-bahan lainnya.
- Siapkan sebuah panci dan masukkan kerang kedalamnya. Lalu rebu sajian ini sampai kerang terbuka dan matang secara merata.
- Setelah itu, angkat sajian ini dan buang salah satu bagian kerang secara merata. Lalu kucuri bahan ini dengan menggunakan air jeruk nipis dan taburi dengan garam. Cara ini akan ampuh anda lakukan untuk membersihkan bau amis yang ada pada kerang secara merata.
- Untuk itu, maka diamkan sajian ini secara merata selama kurang lebih 10 menit. Lalu sisihkan sementara.
Cara Membuat Pindang Kerang Tahu yang Sedap dan Segar:
- Untuk membuat hidangan ini maka penting sekali untuk anda agar senantiasa menyiapkan kembali sebuah panci dan masukkan air kedalamnya secukupnya saja.
- Setelah air mendidih secara merata dengan menggunakan api yang sedang. Maka masukkan bumbu yang sudah ditumbuk kasar secara merata. Lalu aduk-aduk dan didihkan kembali sampai bumbu menjadi lebih harum secara merata.
- Setelah itu, maka lanjutkan langkah kali ini dengan terlebih dahulu memasukkan kerang kedalamnya dan tambahkan kecap manis kedalamnya. Lalu bumbui sajian ini dengan menggunakan garam secara merata dan tambahkan gula pasir kedalamnya.
- Aduk-aduk semua sajian ini secara merata hingga tercampur dan merata. Lalu masak sampai matang dan bumbu meresap kedalamnya dengan merata.
- Nah, menjelang diangkat maka anda akan senantiasa dapat memasukkan daun bawang kedalamnya dan aduk-aduk sajian ini secara merata hingga matang dan daun bawang layu.
Bila sudah matang maka anda akan dapat menyajikan hidangan ini dalam sebuah mangkuk. Selanjutnya anda akan senantiasa dapat menikmati sajian ini bersama dengan bahan-bahan pelengkap lainnya. Seperti acar kemudian sambal cabai dan juga kerupuk udang yang enak dan nikmat.
Resep Membuat Oseng Kerang Bumbu Lada Hitam yang Menggoda
Bahan-Bahan:
- 400 gram kerang bambu
- 2 cm jahe, memarkan
- 1 buah bawang bombay, potong 2 x 2 cm
- 3 siung bawang putih, cincang halus
- 1/2 sendok teh garam
- 2 sendok makan saus tiram
- 1 batang daun bawang, iris miring
- 1 sendok teh kecap ikan
- 1 sendok makan saus tomat
- 1 sendok makan kecap manis
- 1 sendok teh minyak wijen
- 1 sendok makan merica hitam kasar
- 1/2 sendok teh gula pasir
- 100 ml air
- 1 sendok makan minyak untuk menumis
Persiapan Membuat Oseng Kerang Bumbu Lada Hitam yang Menggoda:
- Cara penting pertama yang akan dapat anda lakukan untuk membuat sajian kali ini adalah dengan terlebih dahulu membersihkan kerang sebagai bahan utama dari masakan kali ini. Cara ini akan penting dilakukan guna memudahkan anda untuk bisa menyajikan hidangan masakan yang enak dan juga sehat. Untuk itu, simak dengan baik langkah persiapan kali ini.
- Cara membersihkan kerang yang akan dapat anda lakukan adalah dengan terlebih dahulu memasukkan kerang yang sudah anda beli kedalam sebuah wadah.
- Lalu kemudian bawa kerang ke tempat cucian untuk dibersihkan secara merata agar kotoran yang ada didalamnya bisa dihilangkan dengan baik.
- Rendam kerang dengan menggunakan air lalu aduk-aduk dan sedikit rema-remas sambil dengan perlahan kucurkan kerang dibawah air yang mengalir.
- Bila sudah bersih secara merata maka anda akan dapat mengangkatnya dan meniriskan airnya secara merata sebelum anda mencampurkan hidangan ini dengan bahan-bahan lainnya.
- Nah, setelah dibersihkan maka silahkan rebus kerang sebelum nantinya hidangan ini dicampurkan dan dimasak dengan bumbu-bumbu yang ada pada resep kali ini.
- Caranya adalah dengan mengambil sebuah panci dan masukkan airnya kedalamnya. Lalu kemudian tunggu sampai air menjadi lebih panas merata. Lalu masukkan kerang kedalamnya.
- Rebus sajian ini secara merata hingga tercampur dan cangkang kerang menjadi lebih terbuka. Yang mana ini menandakan kerang yang anda rebus sudah matang dan siap untuk diangkat.
- Bila sudah matang maka angkat dan tiriskan terlebih dahulu air cuciannya secara merata. Lalu diamkan dalam sebuah wadah.
- Untuk menghilangkan bau amis yang ada pada kerang maka anda akan dapat memberikan lumuran air jeruk nipis kedalamnya dan berikan taburan garam. Cara ini kemudian lanjutkan dengan mengaduk-aduk sajian tersebut sampai merata.
- Lalu diamkan selama beberapa saat sampai bumbu meresap kedalam kerang secara merata selama kurang lebih 10 menit.
Cara Membuat Oseng Kerang Bumbu Lada Hitam yang Menggoda:
- Siapkan sebuah wajan diatas sebuah kompor dan gunakan api yang sedang untuk memanaskan wajan ini secara merata.
- Setelah wajan panas maka silahkan masukkan minyak goreng kedalamnya dan tunggu sampai minyak menjadi lebih panas secara merata.
- Lalu kemudian masukkan bawang putih bersama dengan bawang bombay bersama dengan jahe kedalamnya. Tumis sajian ini sampai tercium bau harum yang enak dan sedap.
- Kemudian anda akan senantiasa dapat memasukan kerang kedalamnya. Aduk-aduk bahan ini secara merata hingga bumbu meresap kedalamnya secara merata.
- Selanjutnya anda akan senantiasa menambahkan bumbu kedalamnya seperit saus tiram bersama dengan saus tomat dan kecap ikan. Aduk-aduk semua sajian ini secara merata sampai teraduk.
- Lalu tambahkan pula bumbu seperti kecap manis dan berikan gula pasir bersama garam. Terakhir masukkan merica kedalamnya. Lalu aduk-aduk semua sajian ini hingga tercampur.
- Masukkan air kedalamnya dan masak kerang sampai matang dan tercampur secara merata. Lalu tambahkan minyak wijen kedalamnya dan masukkan pula daun bawang. Kemudian aduk-aduk semua sajian ini secara merata hingga tercampur.
Nah, setelah matang dan tercampur maka anda akan dapat menyajikan hidangan ini dalam sebuah wadah untuk kemudian nikmati sajian ini selagi masih hangat bersama dengan nasi hangat yang enak.
0 Response to "Aneka Resep Tumis Kerang Seafood yang Enak dan Mantap"
Post a Comment