Ayam teriyaki merupakan hidangan khas Jepang yang dapat anda sajikan ditengah keluarga tercinta.
Menu masakan Jepang yang satu ini sayang untuk anda lewati. Tingkat kesulitan dalam memasakan masakan Jepang yang satu ini dapat dipelajari oleh anda sebagai pemula yang ingin menghadirkan menu masakan mancanegara ditengah keluarga.
Ayam tumis dengan cita rasa manis atau seringkali menyebutnya sebagai hidangan ayam teriyaki. Bagi penggemar masakan Jepang chicken teriyaki dapat disajikan ditengah keluarga dengan bahan yang mudah diperoleh di supermarket.
Tips untuk anda yang akan membuat chicken teriyaki ala Jepang ini.Anda dapat merendam dengan bumbu khusus/bumbu perendam teriyaki dan juga menyimpannya di dalam kulkas. Sehingga bumbu yang anda buat ini dapat meresap pada daging ayam. Sedangkan bagi anda yang ingin marinasi lebih lama, kurangi garam hingga tidak terlalu asin ketika dimasak.
Membuat chicken teriyaki tidak membutuhkan waktu yang lama. Anda dapat menyajikannya secara praktis pada waktu sarapan,makan siang atau makan malam untuk keluarga. Saran penyajian anda dapat menambahkan taburan wijen diatasnya.Kemudian lengkapi dengan salad sayur yang ditambah dengan mayonaise.
Paduan ayam teriyaki dengan salad sayur atau sop sayuran ini dapat melengkapi gizi harian keluarga anda.
Yuk,coba resep dan cara memasak chicken teriyaki ala Jepang yang enak dan mudah untuk keluarga tercinta.
Nama Resep
Resep dan Cara Memasak Chicken/Ayam Teriyaki Ala Jepang yang Enak dan Mudah
4.9 190
Waktu Memasak
Persiapan:
Ilham
Lulusan terbaik Sekolah Tinggi Bahasa Asing ini memiliki segudang pengalaman dalam dunia tulis menulis. Selain itu, pengalaman job training di bidang Food and Beverage Service semakin menambah keahlian penulis dalam bidang kuliner. Pengalaman di dunia sastra dan tata boga menjadikannya salah satu kontributor terbaik diresepnyadapurkita.blogspot.com.
Share this post
0 Response to "Dapur Kita - Resep dan Cara Memasak Chicken/Ayam Teriyaki Ala Jepang yang Enak dan Mudah"
0 Response to "Dapur Kita - Resep dan Cara Memasak Chicken/Ayam Teriyaki Ala Jepang yang Enak dan Mudah"
Post a Comment