Kecil bentuknya besar manfaatnya, mungkin itulah julukan yang pantas tersemat kepada sayuran taoge.
Sayuran kecambah satu ini dikenal memang memiliki badan yang mini namun justru benayk sekali kelebihan yang dimilikinya, salahsatu yang paling umum adalah menambah kesuburan, oleh karena itu orang yang mengkonsumsi taoge dalam jumlah yang agak banyak seringkali dikaitkan dengan peningkatan kesuburan.
Serringkali pengolahan taoge ini hanya berkisar itu-itu saja tanpa terlalu banyak variasi yang membuat sajian ini terasa membosankan, padahal sajian ini memiliki sejumlah besar potensi untuk menjadi sebuah sajian yang begitu mantap dan nikmat. Berikut ini ada sebuah resep dengan taoge sebagai bahan dasarnya. Taoge ini dicoba dipadukan dengan wortel sehingga memiliki rasa yang mantap dan menjadi sajian spesial untuk anda coba nikmati.
Resep Serta Cara Memasak Sajian Tumis Taoge Wortel Enak dan Mantap Namun Sederhana dan Nikmat
4.7 119
Waktu Memasak
Persiapan:
Share this post
0 Response to "Dapur Kita - Resep Serta Cara Memasak Sajian Tumis Taoge Wortel Enak dan Mantap Namun Sederhana dan Nikmat"
0 Response to "Dapur Kita - Resep Serta Cara Memasak Sajian Tumis Taoge Wortel Enak dan Mantap Namun Sederhana dan Nikmat"
Post a Comment