Mie lover , coba hidangan ifumie .Mie yang digoreng hingga crispy dengna paduan kuah yang lezat dan nikmat, salah satunya adalah ifumie seafood.
Ifumie merupakan makanan dari Tiongkok yang populer di Indonesia. Cara penyajiannya adalah mie yang sudah direbus kemudian dibentuk menyerupai mangkuk. Selanjutnya setelah itu mie digoreng didalam minyak panas dalam wajan cekung untuk hasil yang sempurna. Mie yang sudah digoreng kemudian disiram dengan kuah seafood.
Biasanya ifumie disiram dengan kuah sayuran atau lebih menyerupai capcay, kali ini anda dapat membuatnya berbeda ifumie menggunakan seafood. Seafood memiliki manfaat untuk kesehatan apabila dikonsumsi dalam porsi yang tepat. Seafood dapat mengurangi tingkat depresi karena aktivitas kerja. Kandungan DHA yang akan memulihkan kembali stamina anda dan juga mengurangi kondisi lelah setelah beraktifitas .
Seafood yang diolah dengan tepat akan menyumbangkan vitamin A yang baik untuk kesehatan tubuh. Selain itu seafood banyak mengandung omega 3 yang baik untuk membantu dalam kosentrasi dan pertumbuhan anak anda. Hidangan ini cocok untuk disajikan kepada keluarga anda. Berikut adalah resep dan cara membuatnya untuk anda .
Nama Resep
Resep dan Cara Membuat Ifumie Seafood yang Enak Nikmat dan Lezat
4.9 179
Waktu Memasak
Persiapan:
Ilham
Lulusan terbaik Sekolah Tinggi Bahasa Asing ini memiliki segudang pengalaman dalam dunia tulis menulis. Selain itu, pengalaman job training di bidang Food and Beverage Service semakin menambah keahlian penulis dalam bidang kuliner. Pengalaman di dunia sastra dan tata boga menjadikannya salah satu kontributor terbaik diresepnyadapurkita.blogspot.com.
Share this post
0 Response to "Dapur Kita - Resep dan Cara Membuat Ifumie Seafood yang Enak Nikmat dan Lezat"
0 Response to "Dapur Kita - Resep dan Cara Membuat Ifumie Seafood yang Enak Nikmat dan Lezat"
Post a Comment